LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN RAPAT UMUM ANGGOTA
LAPORAN PERTANGUNGJAWABAN BADAN PENGURUS KELOMPOK STUDI MAHASISWA BIDIKMISI POLITANI NEGERI KUPANG PERIODE 2017/2018 POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI KUPANG KUPANG 2018 PIDATO KETUA UMUM KELOMPOK STUDI MAHASISWA BIDIKMISI (KSBM) POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI KUPANG PERIODE 2017/2018 Salam sejahtera, Assalamualaikum Wbr, ……………………. Yang saya hormati, Dewan Pimpinan Sidang Rapat Umum Anggota dan yang saya banggakan forum rapat umum anggota. Puji Tuhan dan restu Forum atas penyelenggarannya hingga dengan detik ini kita masih dan tetap merajut kebersamaan dalam bingkai persaudaraan sejati , olehya saya mengajak kita sekalian untuk mengucapkan syukur dan terimah kasih atas nafas yang diberikan sehingga kita dapat melangsungkan Rapat Umum Anggota KSMBMP Kupang yang bermartabat ini, dalam nuansa kebersa...